Aplikasi Tema Keren Untuk Android Ringan dan Terbaru 2019

tema keren untuk android

Tema Keren Untuk Android

Tema keren untuk android memang populer sepanjang masa sejak munculnya smartphone. Memang hape android lebih memperoleh popularitas ketimbang sistem operasi lain. Banyak alasan mengapa android lebih tenar dari pada yang lain, alasannya mungkin karena banyak yang menggunakannya, gampang makainya dan masih banyak lagi alasan yang lain.

Dengan bantuan aplikasi tema, kita bisa dengan mudah untuk mengganti tampilan hape android dan membuatnya lebih keren. Berikut daftar nama-nama aplikasi tema keren untuk android.

#1. Nova Launcher Tema Keren Untuk Android

Tema Nova Launcher Keren

[appbox googleplay com.teslacoilsw.launcher]

Posisi aplikasi ini berada di peringkat paling atas dalam daftar salah satu tema keren untuk android terbaik yaitu Nova Launcher. Pasalnya Laucnher ini hanya menggunakan RAM kurang lebih hanya 15 MB saja dan memberikan kinerja yang baik.

Ketika kamu menjalankan aplikasi Nova Launcher itu rasanya kayak membuka kotak peralatan raksasa. Kamu akan menemukan Tema Ikon Kustom yang memungkinkan kamu merubah tampilan icon dengan ribuan paket yang tersedia. Fitur lainnya yang popular adalah mode malam dan tema gelap, Laci aplikasi yang bisa disetting, dan masih banyak lagi yang lain.

#2. Action Launcher

Action Launcher

[appbox googleplay com.actionlauncher.playstore]

Kalau nyari tema keren yang nyaris sempurna, Action Launcher 3 mungkin jawaban yang kamu cari. Hadir dengan desain terbaik dan mempunyai pilihan navigasi cepat untuk melakukan streaming di sekitar layar utama.

Tema launcher Ini mempunyai fitur Quicktheme yang akan menyesuaikan layout sesuai warna wallpaper. Fitur lain yang tidak kalah keren adalah fitur-fitur seperti Shutter and Covers.

#3. Apex Launcher

Apex Launcher

[appbox googleplay com.anddoes.launcher]

Apex Launcher telah di download lebih dari 50 juta unduhan. Hadir dengan beberapa pengaturan untuk penyesuaian. Apex Launcher memungkinkan kamu untuk mengganti dan menganekaragamkan setiap komponen layar yang ada di beranda dan kemudian mendukung launcher AOSP dari Google.

Kabar baiknya adalah aplikasi tema keren ini cukup ringan jika dibandingkan dengan aplikasi lain dan tidak akan terasa berat untuk berjalan di sistem operasi.

#4. Solo Launcher

Solo Launcher

[appbox googleplay home.solo.launcher.free]

Tema wallpaper untuk android ini dinilai baik oleh 100 juta lebih penggunanya. Seperti yang bisa kamu lihat pada statistik unduhan yang ada di google play store. Launcher Solo hingga saat ini masih bertahan menjadi yang tepercaya bagi orang-orang yang menggunakannya.

Launcher ini memiliki tampilan yang clean dan neyenengin kalau dilihat. Aplikasi tema hp terbaik ini hadir dengan beberapa opsi yang bisa ubah sesuaikan dengan penguat memori inbuilt, pembersih cache, penghemat daya dan masih banyak lagi yang lain. Juga menawarkan tema, widget, pengunci aplikasi dan fitur menarik lainnya.

#5. Microsoft Launcher

Microsoft Launcher

 

[appbox googleplay com.microsoft.launcher]

Menggunakan aplikasi Microsoft Launcher, kamu bisa merubah perangkat androidmu supaya sesuai seleara kamu. Kamu bisa mengganti tampilan wallpaper, mengganti warna tema, mengubah bentuk paket ikon dan banyak lagi yang dapat kamu lakukan dengan aplikasi pengubah icon menu android ini.

Kamu bisa manfaatkan akun Microsoft dan kamu akan dapat mengakses kalender, dokumen, serta aktifitas terbaru di feed yang setting khusus. Kamu bahkan bisa membuka gambar, dokumen dan web pada komputer Windows supaya lebih produktif di di perangkat komputer maupun di perangkat smartphone.

#6. GO Launcher Z

GO Launcher GOMO Limited

[appbox googleplay com.gau.go.launcherex&hl=en]

Aplikasi tema keren untuk android ini bernama GO Launcher Z yang memberikan kamu pilihan tema yang sangat banyak. Lebih dari 10.000 tema pilihan yang bagus bagus yang bisa kamu pilih kapan saja kamu mau. Yang memebuat mereka memiliki begitu banyak tema adalah karena GO Launcher mempunyai desainer profesional yang membuat tema yang ada di aplikasi tersebut.

Mereka membuat desain penuh gaya yang berlimpah dengan aneke desain setiap pekan. Desain yang terus dibuat seperti bintang, anime, game, kartun, dan sebagainya. Aplikasi yang sangat produktif dalam hal kreasi theme. Kamu juga akan menikmati Efek layar 3D, Widget Aplikasi  serta lebih dari 100.000 pilihan wallpaper HD gratis yang siap kamu pakai untuk mengubah layar utama, tampilan menu, dan tampilan pengunci layar.

#7. Evie Launcher

Evie Launcher

[appbox googleplay is.shortcut]

Evie Launcher terdaftar pada urutan paling atas dalam daftar Launcher yang tumbuh dan berkembang paling cepat. Aplikasi tema androdi keren Ini akan memberikan tampilan layar utama yang keren dan smoth dan banyak opsi untuk mengubah dan menyesuaikan tema yang ingin kamu pakai. Fitur-fitur Evie Launcher yang menjadi unggulan seperti navigasi yang cepat yang memungkinkan kamu membuka aplikasi apa pun.

Kolom untuk pencarian Universal yang membuat mudah untuk mencari apapun. Lalu ada tampilan desing sangat keren yang bakal menyesuaikan ukuran kisi dan icon pada smartphonemu. Dan fitur unggulan berikutnya adalah kamu bisa personalisasi untuk menatata letak ikon dan ukurannya.

#8.OS 10 Tema Tema Keren Untuk Android

OS 10 Tema

[appbox googleplay com.ksmobile.launcher.theme.t202125095]

Stylist Cool OS 10 Theme merupakan tema terbaik dan kereb banget untuk hape android. Aplikasi ini mempunyai 10 jenis icon, tampilan abstrak untuk layar kunci multi warna. Lalu kamu akan menemukan wallpaper yang bagus bagus saat menggeser layar kunci tersebut. Fitur yang terdapat pada launcher ini adalah bentuk icon aplikasi yang memang dibuat secara khusus. Lalu tampilan user interface-nya yang akan buat kamu kagum.

#9. Ocean Dream ASUS ZenUI Theme

Ocean Dream ASUS ZenUI Theme

[appbox googleplay com.asus.themes.oceandream]

Mungkin kamu akan bermimpi di perairan laut biru yang luas dan mendapatkan petualangan laut ketika kamu memakai tema keren untuk android Ocean Dream ini. Kamu bisa membiarkan kekuatan imajinasi untuk menerawang dan mulai berpetualang di laut dalam.

#10. APUS Launcher Tema Gratis

APUS Launcher tema gratis

[appbox googleplay com.apusapps.theme.pinko]

Pinko Apus Launcher berada pada urutan ke 10 pada daftar ulasan tema keren android terbaik. Aplikasi cuma berjalan pada launcher Apus, sehingga sebelum menggunakannya kamu harus isntal dulu launcher apus. Pinko adalah tema favorit Android untuk waktu yang lama.

Itu membuat semua ikon untuk membentuk lingkaran dan memberikan penampilan yang indah dengan perhatian tinggi. Aplikasi dialer Pinko tampak sangat keren dengan dominasi warna hitam yang elegan. Pinko bisa digunakan untuk segala jenis smartphone android dan aplikasi ini gratis untuk siapa saja.

#11. Latar Belakang HD 4K Wallpaper

[appbox googleplay com.wallpaperscraft.wallpaper]

Bagi kalian yang sedang mencari gambar wallpaper android yang keren dan mempunyai pilihan yang lengkap. Inilah Wallpaper HD oleh dikembangkan oleh WallpapersCraft. Yang keren dari aplikasi ini adalah mampu mendeteksi dan otomatis menyesuaikan pada layar hape kamu.

Dari aplikasi tersebut, akan menunjukkan wallpaper untuk ukuran layar pada hape yang kamu gunakan itu. Sehingga kamu tidak repot untuk menabka-nebak lagi apakah wallpaper yang akan kamu terapkan itu cocok atau tidak. Aplikasi ini sangat membanggakan karena terdapat 80.000 wallpaper dan terus ditambah di setiap harinya. Aplikasi latar belakang ini juga mempunyai sistem tag untuk mempermudah pencarian dan kategorisasi dengan mudah.

#12. CM Launcher 3D 5.0 Tema Keren Untuk Android

tema keren untuk android

[appbox googleplay com.ksmobile.launcher]

Dengan CM Launcher 3D, kamu akan terhubung dengan tak kurang dari 10.000 tema tiga dimensi gratis, gambar ikon 2D, wallpaper latar belakang yang hidup, tema kontak agar bisa di personalisasikan saat mereka menelponmu. Proses instalasi tema ini juga sangat mudah. Hanya dengan klik pada aplikasi tema dan tekan tema yang ingin kamu download.

Kemudian kamu akan diarahakan ke Play Store dimana kamu bisa download tema tersebut. Lau cukup menekan tombol terapkan dan tidak lama kemudian tampilan android kamu akan terlihat baru.

#13. Color Black Tema Keren Untuk Android

tema keren untuk android

[appbox googleplay com.launcher.theme.t211750076]

Kelebihan dari aplikasi adalah desain tema gelap tapi berwarna-warni jadinya tampak sangat hidup. Wallpaper dan ikon yang bisa kamu sesuaikan dan kemampuan untuk menyembunyikan aplikasi lain. dan terdapat animasi 3D. Namun yang agak membuat tidak nyaman adalah terapat beberapa fitur tersembunyi yang ada di balik paywall dan iklan samar mirip sebuah aplikasi.

Kamu perlu CM Launcher yang harus kamu pasang untuk bisa menggunakan dan menerapkan tema ini. The Color Fluorescent Black Theme merupakan tema yang elegan dan nyenengin. Memiliki Background gelap yang membuat ikon tampak menyala terang serta animasi 3D yang membuat layar utama jadi lebih keren dari pada sebelumnya.

Seperti pada umumnya dalam grup tema CM Launcher, terdapat banyak setelan penyesuaian untuk mengubah background dan tampilan ikon, sehingga kamu bisa benar-benar membuat tema ini benar-benar milik kamu.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Scroll to Top